STMIK Pontianak

STMIK Pontianak
klik disini untuk masuk ke web kampus

Kamis, 08 September 2011

Perbandingan Website E-commerce


Situs yang hampir sama dengan www.amazon.com ini namun memiliki keunggulan dimana situs ini juga terkenal sebagai situs jual beli barang, kita dapat melihat bahwa walaupun dia memiliki kelengkapan produk yang tidak kalah dengan amzon.com, namun situs ini berhasil menimbulkan kesan yang bersahabat. Ya, sangat sangat bersahabat. Satu lagi mengenai situs ini, tampilannya yang simple dan terlalu banyak gambar sehingga agak sedikit lambat dalam proses loading page jika koneksi lambat (terlalu simple malah), memberikan kesan yang cukup membosankan. Untungnya hal ini tertolong oleh sedikit permainan warna yang mana warna itu mengasosiasikan ebay itu sendiri (merah, biru, kuning, dan hijau).
Pada dasarnya, ebay menjual produk-produknya menggunakan sistem lelang. inilah keunikan website ebay.com.



www.amazon.com yang memiliki kelengkapan produk yang, wow, sangat-sangat lengkap. Just check it out, and you’ll find it. Tampilan yang begitu ekslusif membawa pengunjung website ini seakan-akan tengah berada di pertokoan yang begitu eksklusif dan formal. Satu lagi mengenai amazon.com ialah fasilitas bahasa dimana disediakan bahasa untuk negara-negara seperti Canada, China, France, Germany, Italia, Japan, UK dengan berbagai penawaran yang berbeda di tiap negara sesuai dengan kondisi pasar di negara yang bersangkutan. Begitulah amazon.com dengan kesannya yang eksklusif, namun saya melihat satu kekurangan disini adalah bahwa tampilan website ini terlalu kaku, begitu “terkotak-kotak”. Mungkin inilah efek dari kesan formal dan eksklusif yang ingin ditunjukkan oleh pihak amazon.com.
Amazon menjual produk-produknya menggunakan hyperlink. Misalnya kita membeli buku Prentice Hall, maka ketika kita klik buku Prentice Hall, kita akan diarahkan ke website Prentice Hall. Hanya saja pembayarannya melalui amazon.com.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar